Ebook Pemrograman Python Dasar

Ilustrasi Python

Ebook Pemrograman Python Dasar - Bagi kalian yang sangat penasaran dengan asyiknya belajar bahasa pemrograman, bahasa Python adalah saran bagi kalian. Hal ini dikarenakan bahasa Python merupakan bahasa pemrograman tingkat tinggi, yang artinya bahasa yang digunakan semakin mirip/sama dengan bahasa manusia tetapi menggunakan bahasa inggris.

Jika anda tidak suka mencari satu per satu materi untuk menguasai bahasa Python, maka kali ini saya akan memberikan solusinya. Berikut adalah e-book yang berisikan tentang dasar-dasar dari bahasa Python. Mulai dari cara menginstal hingga penjelasan dari setiap sintaks bahasa Python tersebut. Berikut spesifikasi e-booknya :

Cover Belajar Pemrograman Python Dasar

Judul : Belajar Pemrograman Python Dasar
Penulis : Ridwan Fadjar Septian
Deskripsi :

  1. Cara Menginstal Python di Linux dan Windows
  2. Cara Menggunakan Python
  3. Pengenalan Tipe Data dan Operator
  4. Percabangan dan Kondisi
  5. Perulangan
  6. Pengenalan Data Struktur Tingkat Lanjutan
  7. Membuat Function
  8. Mengenal Exception
  9. Membuat File
  10. Pengenalan Class
  11. Pengenalan Module
Silahkan download filenya : Disini

Sekian E-Book dari saya mengenai Pemrograman Python Dasar, jika ada pertanyaan atau memerlukan sesuatu silahkan komentar atau melalui facebook.
Previous
Next Post »

1 komentar:

Write komentar